SKEMA PREAMP MIC 7 POTENSIO ALTO L6

 L6 adalah mixer 6 kanal buatan ALTO yang dibuat pada era 2000-an dan saat ini telah diskontinyu.

Mixer ini telah memiliki Internal DSP untuk kepentingan mempermudah si pemilik mixer untuk mencampur dan memberi effek audio pada audio yang ia olah.

 Di bawah ini adalah skema edit dari ALTO L6 untuk penguat MIC.

PREAMP ALTO L6

Dari skema di atas, nampak bahwa rangkaian ini adalah untuk input nomer 1, yakni microphone dan LINE IN.

Microphone yang menancap adalah jenis XLR atau input Balans. 

Sinyal microphone yang balans ini masuk ke rangkaian penguat balans yang menggunakan komponen transistor 2 tingkat. Terdapat potensio GAIN dalam rangkaian ini.

Sinyal hasil penguatan transistor ini masuk ke rangkaian penguat instrumentasi yang berakhir pada output IC OPAMP 2A.

Kemudian masuk ke rangkaian TONE CONTROL dengan komponen aktif berupa OPAMP  U3B.


LINK LAINNYA:

PREAMP,  

MIXER

TONE CONTROL EQUALIZER

AMPLIFIER GITAR

PINTEREST YOHAN

KUMPULAN MIXER AMPLI BUILT UP,  

SKEMA PAK YOHAN,

Komentar